Ekonomi Web dan Dampak Ekonomi dari Pengaruh Web
4.1 Apa yang anda ketahui tentang Ekonomi Web dan berikan contoh! Ekonomi Web adalah ilmu yang mempelajari aktivitas manusia yang berhubungan dengan produksi, distribusi, dan konsumsi terhadap barang dan jasa yang berbasis Web. Contoh ekonomi web : Pertumbuhan ekonomi yang disediakan menggunakan web. 4.2 Sebutkan dan Jelaskan dampak ekonomi dari pengaruh web! § Iklan Iklan adalah komunikasi non-personal informasi biasanya dibayar dan biasanya persuasif di alam tentang produk, jasa atau ide oleh sponsor diidentifikasi melalui berbagai media. Manfaat iklan yang terbesar adalah membawa pesan yang ingin disampaikan oleh produsen kepada khalayak ramai. Iklan adalah informasi yang isinya membujuk khalayak banyak atau orang banyak supaya tertarik kepada barang atau jasa yang ditawarkan. Dengan kata lain, iklan memberitahu kepada banyak orang mengenai barang dan jasa yang dijual, dipasang di media massa seperti kran dan majalah atau di tempat-tempat umum. Beb